Kamis, 14 Maret 2013

Profil Usaha Masyarakat


Sebagaimana dijelaskan pada uraian terdahulu, bahwa kegiatan-kegiatan usaha masyarakat desa Gelang pada umumnya bergerak di bidang pertanian, karyawan swasta, perdagangan dan industri kecil. Khusus pada usaha industri kecil kegiatan yang menonjol adalah kripik ceker ayam dan kripik usus ayam. Namun melihat dari sisi lain terdapat usaha yang cukup menonjol dan banyak dijumpai di Desa Gelang yaitu Budidaya ikan Lele.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar